Lowongan Kerja BUMN PT Bank Mandiri (Persero) Tbk – PT Bank Mandiri (Persero) Tbk berdiri pada 2 Oktober 1998 sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia yang berkantor pusat di Jakarta, dan merupakan salah satu bank terbesar di Indonesia dalam hal aset, pinjaman, dan deposit. Pada bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu, Bank Bumi Daya (BBD), Bank Dagang Negara (BDN), Bank Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim), dan Bank Pembangunan Indonesia (Bapindo) digabungkan ke dalam Bank Mandiri yang mulai beroperasi sebagai bank gabungan milik pemerintah Indonesia pada pertengahan tahun 1999.
Salah satu pencapaian penting adalah penggantian secara menyeluruh platform teknologi. Bank Mandiri mewarisi sembilan sistem perbankan dari keempat ‘legacy banks’. Setelah investasi awal untuk konsolidasi sistem yang berbeda tersebut, Bank Mandiri mulai melaksanakan program penggantian platform yang berlangsung selama tiga tahun, dimana program pengganti tersebut difokuskan untuk meningkatkan kemampuan penetrasi di segmen ‘retail banking’.
Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya saat ini bagi para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.
Lowongan Kerja PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Posisi :
MANDIRI KRIYA
Mandiri Kriya is a part of our Corporate Social Responsibility program where we invite diploma/ above graduates to intern at Bank Mandiri. As an intern, you will be given the opportunity to accumulate experience and skills necessary for the work place. After successfully completing the Mandiri Kriya program, you will be eligibl for Mandiri Education Aid, to assist you complete your studies.
KRIYA MANDIRI
Kriteria :
- Diploma / Graduates
- Grade Point Average :
- Diploma / Graduates with a minimun GPA 2.75
- Maximum age for selections:
- Max. 23 years and 06 Months before July,1st 2022 old for Diploma and Graduates
- Remain unmarried during internship period
- Presentable and good communication skill
Bagi yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online melalui link berikut :
Note :
- Harap untuk membaca seluruh informasi secara teliti
- Selama proses rekruitment tidak dikenakan biaya apapun
CEK INFO LOWONGAN KERJA TERBARU LAINNYA KLIK DISINI